"patut" meaning in bahasa Indonesia

See patut in All languages combined, or Wiktionary

Adjective

  1. baik; layak; pantas; senonoh
    Sense id: id-patut-id-adj-hT~bDk~f
  2. sesuai benar (dengan); sepadan (dengan); seimbang (dengan)
    Sense id: id-patut-id-adj-aGGcravr
  3. masuk akal; wajar
    Sense id: id-patut-id-adj-a-I6dN49
  4. sudah seharusnya (sepantasnya, selayaknya)
    Sense id: id-patut-id-adj-LwPGn7cX
  5. tentu saja; sebenarnya
    Sense id: id-patut-id-adj-HotVqPZI
The following are not (yet) sense-disambiguated
Categories (other): Kata bahasa Indonesia, Adjektiva
{
  "categories": [
    {
      "kind": "other",
      "name": "Kata bahasa Indonesia",
      "parents": [],
      "source": "w"
    },
    {
      "kind": "other",
      "langcode": "id",
      "name": "Adjektiva",
      "orig": "id:Adjektiva",
      "parents": [],
      "source": "w"
    }
  ],
  "etymology_texts": [
    "Pinjaman dari bahasa Jawa patut 'selaras; sesuai, layak; pantas', dari bahasa Jawa Kuno patūt 'selaras; sesuai, layak; pantas', dari bahasa Jawa Kuno tūt 'mengikuti; menyertai, bersama; beserta'",
    "PAN (Proto-Austronesian) *tuRut (*-R- menjadi hilang [Ø], u + u menjadi ū) menjadi BJK (Bahasa Jawa Kuno) tūt (ū menjadi u) menjadi BJM (Bahasa Jawa Modern) tut.",
    "BM (Bahasa Melayu) turut meneruskan PAN (Proto-Austronesian) *tuRut ‘ikut’ secara langsung (*-R- menjadi r). Dalam bahasa Jawa terjadi dua perubahan: 1) *R hilang [Ø] dan 2) sesudah *R hilang [Ø], kedua *u yang berdampingan mengalami kontraksi sehingga timbul BJK (Bahasa Jawa Kuno) tūt. Vokal panjang menjadi u biasa, sesudah perbedaan antara vokal panjang dan pendek hilang dalam bahasa Jawa yang lebih modern. Dalam bahasa Jawa tut merupakan kata yang muncul dalam karya sastra yang sekarang dianggap arkais. Bentuk yang menurut Pigeaud (1938) masih digunakan ialah ditutake (di- + tut + ake) ‘diikuti’. BJM (Bahasa Jawa Modern) anut ‘mengikut’ yang terdiri atas prefiks aN- + tut dimarkahi sebagai bahasa sastra lama dalam Pigeaud (1938). Kata ini dipinjam bahasa Melayu. Bahasa Jawa patut ‘sesuai, layak’ merupakan bentuk derivatif yang terdiri atas prefiks kausatif pa- + tut. Kata patut juga dipinjam bahasa Melayu. Sebaliknya, BJM (Bahasa Jawa Modern) turut ‘melalui, mengikuti’ dipinjam dari bahasa Melayu. Artinya, untuk etimon ini, baik bahasa Melayu maupun bahasa Jawa mempunyai bentuk kembar (Nothofer 2013 Pengantar Etymologi)."
  ],
  "lang": "bahasa Indonesia",
  "lang_code": "id",
  "pos": "adj",
  "pos_title": "Adjektiva",
  "senses": [
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              19,
              24
            ],
            [
              39,
              44
            ],
            [
              97,
              102
            ]
          ],
          "text": "Perbuatan baik itu patut dipuji; tidak patut seorang anak melawan orang tua; diperlakukan dengan patut"
        }
      ],
      "glosses": [
        "baik; layak; pantas; senonoh"
      ],
      "id": "id-patut-id-adj-hT~bDk~f"
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              16,
              21
            ]
          ],
          "text": "Rumahnya kurang patut dengan jabatannya yang tinggi itu"
        }
      ],
      "glosses": [
        "sesuai benar (dengan); sepadan (dengan); seimbang (dengan)"
      ],
      "id": "id-patut-id-adj-aGGcravr"
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              64,
              69
            ]
          ],
          "text": "Pada hemat saya tuntutan mereka itu tidak boleh dikatakan tidak patut"
        }
      ],
      "glosses": [
        "masuk akal; wajar"
      ],
      "id": "id-patut-id-adj-a-I6dN49"
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              33,
              38
            ],
            [
              72,
              77
            ]
          ],
          "text": "Orang yang berjasa kepada negara patut diberi penghargaan; penjahat itu patut dihukum seumur hidup"
        }
      ],
      "glosses": [
        "sudah seharusnya (sepantasnya, selayaknya)"
      ],
      "id": "id-patut-id-adj-LwPGn7cX"
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              0,
              5
            ]
          ],
          "text": "Patut ia tidak sanggup membayar utang karena uangnya sudah habis"
        }
      ],
      "glosses": [
        "tentu saja; sebenarnya"
      ],
      "id": "id-patut-id-adj-HotVqPZI"
    }
  ],
  "word": "patut"
}
{
  "categories": [
    "Kata bahasa Indonesia",
    "id:Adjektiva"
  ],
  "etymology_texts": [
    "Pinjaman dari bahasa Jawa patut 'selaras; sesuai, layak; pantas', dari bahasa Jawa Kuno patūt 'selaras; sesuai, layak; pantas', dari bahasa Jawa Kuno tūt 'mengikuti; menyertai, bersama; beserta'",
    "PAN (Proto-Austronesian) *tuRut (*-R- menjadi hilang [Ø], u + u menjadi ū) menjadi BJK (Bahasa Jawa Kuno) tūt (ū menjadi u) menjadi BJM (Bahasa Jawa Modern) tut.",
    "BM (Bahasa Melayu) turut meneruskan PAN (Proto-Austronesian) *tuRut ‘ikut’ secara langsung (*-R- menjadi r). Dalam bahasa Jawa terjadi dua perubahan: 1) *R hilang [Ø] dan 2) sesudah *R hilang [Ø], kedua *u yang berdampingan mengalami kontraksi sehingga timbul BJK (Bahasa Jawa Kuno) tūt. Vokal panjang menjadi u biasa, sesudah perbedaan antara vokal panjang dan pendek hilang dalam bahasa Jawa yang lebih modern. Dalam bahasa Jawa tut merupakan kata yang muncul dalam karya sastra yang sekarang dianggap arkais. Bentuk yang menurut Pigeaud (1938) masih digunakan ialah ditutake (di- + tut + ake) ‘diikuti’. BJM (Bahasa Jawa Modern) anut ‘mengikut’ yang terdiri atas prefiks aN- + tut dimarkahi sebagai bahasa sastra lama dalam Pigeaud (1938). Kata ini dipinjam bahasa Melayu. Bahasa Jawa patut ‘sesuai, layak’ merupakan bentuk derivatif yang terdiri atas prefiks kausatif pa- + tut. Kata patut juga dipinjam bahasa Melayu. Sebaliknya, BJM (Bahasa Jawa Modern) turut ‘melalui, mengikuti’ dipinjam dari bahasa Melayu. Artinya, untuk etimon ini, baik bahasa Melayu maupun bahasa Jawa mempunyai bentuk kembar (Nothofer 2013 Pengantar Etymologi)."
  ],
  "lang": "bahasa Indonesia",
  "lang_code": "id",
  "pos": "adj",
  "pos_title": "Adjektiva",
  "senses": [
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              19,
              24
            ],
            [
              39,
              44
            ],
            [
              97,
              102
            ]
          ],
          "text": "Perbuatan baik itu patut dipuji; tidak patut seorang anak melawan orang tua; diperlakukan dengan patut"
        }
      ],
      "glosses": [
        "baik; layak; pantas; senonoh"
      ]
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              16,
              21
            ]
          ],
          "text": "Rumahnya kurang patut dengan jabatannya yang tinggi itu"
        }
      ],
      "glosses": [
        "sesuai benar (dengan); sepadan (dengan); seimbang (dengan)"
      ]
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              64,
              69
            ]
          ],
          "text": "Pada hemat saya tuntutan mereka itu tidak boleh dikatakan tidak patut"
        }
      ],
      "glosses": [
        "masuk akal; wajar"
      ]
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              33,
              38
            ],
            [
              72,
              77
            ]
          ],
          "text": "Orang yang berjasa kepada negara patut diberi penghargaan; penjahat itu patut dihukum seumur hidup"
        }
      ],
      "glosses": [
        "sudah seharusnya (sepantasnya, selayaknya)"
      ]
    },
    {
      "examples": [
        {
          "bold_text_offsets": [
            [
              0,
              5
            ]
          ],
          "text": "Patut ia tidak sanggup membayar utang karena uangnya sudah habis"
        }
      ],
      "glosses": [
        "tentu saja; sebenarnya"
      ]
    }
  ],
  "word": "patut"
}

Download raw JSONL data for patut meaning in bahasa Indonesia (2.7kB)


This page is a part of the kaikki.org machine-readable bahasa Indonesia dictionary. This dictionary is based on structured data extracted on 2025-04-26 from the idwiktionary dump dated 2025-04-20 using wiktextract (89e900c and ea19a0a). The data shown on this site has been post-processed and various details (e.g., extra categories) removed, some information disambiguated, and additional data merged from other sources. See the raw data download page for the unprocessed wiktextract data.

If you use this data in academic research, please cite Tatu Ylonen: Wiktextract: Wiktionary as Machine-Readable Structured Data, Proceedings of the 13th Conference on Language Resources and Evaluation (LREC), pp. 1317-1325, Marseille, 20-25 June 2022. Linking to the relevant page(s) under https://kaikki.org would also be greatly appreciated.